-->

8/08/2016

iShareDisk - Software Diskless Warnet Terbaik dan Powerfull

iShareDisk - Software Diskless Warnet Terbaik dan Powerfull. Saat ini, mungkin sobat sudah mengetahui sistem warnet tanpa hardisk atau diskless warnet ada 2 (dua) yaitu Cyberindo Diskless dan juga Gacape Diskless. Padahal, ada beberapa alternatif software sistem diskless terbaik yang mempunyai fitur lebih dibandingkan sistem diskless windows diatas seperti iShareDisk dan CCBoot.

Dengan memilih software sistem diskless warnet terbaik, akan memberikan banyak keuntungan bagi pemilik usaha warnet dan game online seperti minimalisir biaya operasional, cepat download dan update game online, dan lainnya.

Mengenal Lebih Jaih iShareDisk - Software Warnet Diskless Terbaik dan Powerfull

Jika Anda baru ingin mulai membangun sistem warnet diskless, Anda tentunya harus mengetahui mengenai software diskless warnet terbaik mana yang akan digunakan, berikut beberapa hal penting mengenai iShareDisk yang harus diketahui.

Apa Itu iShareDisk


Software Diskless Warnet Terbaik dan Powerfull

iShareDisk adalah salah satu software sistem diskless client yang punya fitur lebih dan mendukung banyak sistem operasi antara lain Windows XP, Windows 2003, Windows Vista, Windows 7, dan Windows 8 dengan menerapkan sistem DHCP, TFTP, PXE, iPXE dan iSCSI. Ini sangat cocok untuk lembaga pendidikan, cafe, bisnis, hotel, warnet, dan lainnya yang sistemnya tanpa hardisk.


Kelebihan Diskless iShareDisk


Ada banyak fitur iShareDisk dibandingkan dengan Cyberindo Diskless, Gacape, dan CCBoot yaitu:
  1. PXE boot Windows XP, Windows 2003, Vista, Windows 7 dan Windows 2008 dari iSCSI storage / target.
  2. Di dalam DHCP, gPXE, TFTP, Image Upload dan iSCSI Target. Ini semua-dalam-satu solusi untuk iSCSI booting.
  3. Support Cache SSD.
  4. Support beberapa server, beberapa NIC dan keseimbangan beban.
  5. Support beberapa disk.
  6. Support klien menulis cache.
  7. Support drive fisik, Volume drive dan file disk VMWare.
  8. Support meng-upload boot image ke server boot PXE dan menyimpan dengan format yang VMDK.
  9. Klien dapat pemulihan untuk sistem yang jelas baru setelah reboot.
  10. Klien dapat menyimpan data sistem sendiri setelah reboot.
  11. Support gambar membaca cache dan klien kembali menulis cache.
  12. Support satu gambar yang kompatibel dengan perangkat yang berbeda (PnP).
  13. Support gambar dengan format yang VHD.
  14. Support "Kumpulkan Local NIC" dan "Merge Collected NIC" fungsi.
  15. Selain hard disk, CD / DVD dan file ISO juga dapat digunakan untuk CD Games.

Software Diskless iShareDisk tersedia dalam 2 (dua) versi yaitu iShareDisk Trial dan iShareDisk Full Version yang mana versi trial software diskless ini hanya support beberapa klien saja dan untuk versi full version, harus membeli lisensi iShareDisk.

Sobat ingin menggunakan software diskless terbaik dan berbayar diatas? Ayo berikan komentar dibawah ya.

Itulah artikel iShareDisk - Software Diskless Warnet Terbaik dan Powerfull. Semoga bermanfaat.

6 comments

gan gimana cara mendapatkan license isharedisk, full version ?
please infonya, trims :)

Ada yg bisa daftari warnet dikles via teamviwer

Di mau daftar warnet dan dafatar id console

Mau daftar wanet

gan, lisensi ishare disk lifetime/ tidak ya?


EmoticonEmoticon